Glossary entry

English term or phrase:

Flammable & Combustible

Indonesian translation:

mudah menyala & mudah terbakar

Added to glossary by Mohammad Renaldi Diponegoro
Jul 1, 2010 02:37
13 yrs ago
11 viewers *
English term

Flammable & Combustible

English to Indonesian Tech/Engineering Chemistry; Chem Sci/Eng
terjemahan tentang bahan kimia; saya kesulitan memilih istilah yang tepat untuk membedakan kata "Flammable" dan "Combustible" (contoh : flammable gases vs combustible substances). Mohon bantuan rekan-rekan penerjemah.

TIA

Proposed translations

+3
13 mins
Selected

mudah menyala & mudah terbakar

beti, beda2 tipis.
kalau perlu beda idealnya di atas
walaupun umumnya ya mudah terbakar
other cons- mudah berkobar
Note from asker:
saya pilih ini karena banyak suporternya. Terima kasih pak Hikmat.
Peer comment(s):

agree Ikram Mahyuddin
8 mins
agree Bashir Basalamah : menurut saya memang harus dibedakan, sering ditemukan keduanya dalam MSDS
47 mins
agree Monica Arifin
2 hrs
Something went wrong...
4 KudoZ points awarded for this answer. Comment: "terimakasih pak Hikmat."
14 mins

Mudah terbakar

Menurut pendapat saya, dalam perbendaharaan kata Bahasa Indonesia hampir tidak ada perbedaan antara "flammable" dan "combustible". Kalau diterjemahkan artinya menjadi "mudah terbakar".

Dalam konteks di atas dapat diterjemahkan sebagai berikut:
flammable gases = Gas mudah terbakar
combustible substances = Bahan (kimia) mudah terbakar


Untuk perbedaan secara ilmiah "banget", bisa dilihat pada link referensi di bawah.
"The heat of combustion of substances is calculated by a method called calorimetry."

"To calculate the flammability of a substance/ material, it has to be passed through the process of fire testing."


Semoga membantu ^^
Note from asker:
terima kasih untuk penjelasannya pak Vincentius.
Something went wrong...
+1
33 mins

mudah terbakar & mudah menyala

menurut kamus Indodic.
Note from asker:
saya sepertinya lebih cocok kalau "combustible" dipadankan dengan "mudah terbakar" mengingat penerjemahan internal combustion engine = mesin pembakaran dalam. Anyway, terima kasih urun diskusinya pak Wiwit.
Peer comment(s):

agree (Claryssa) Suci Puspa Dewi : Usually, both are translated "mudah terbakar". However, should we differ them, I agree with this answer.
37 mins
Something went wrong...
41 mins

mudah tersambar api & mudah terbakar

Flammable is a material that can easily catch fire under normal circumstances and with the help of minimal ignition source. Just a spark is sufficient enough. An ideal example of flammable substances is propane.

Combustible materials can include anything that will burn. Propane can also be placed in the same category but more vigorous conditions are required for an ideal combustible material to burn. A simple spark is definitely not enough. Paper or wood can be ideal examples of combustible materials.

http://www.differencebetween.net/science/difference-between-...
Note from asker:
terima kasih penjelasannya pak Wiyanto.
Something went wrong...
1 hr

mudah terbakar & mudah dibakar

mudah TERbakar > bahan yang sendirinya mudah terbakar
mudah DIbakar > bahan mudah terbakar bila disulut api
Note from asker:
terima kasih pak Laut.
Something went wrong...
6 hrs

mudah tersulut (api) & mudah terbakar

Alternatif saja.

Ada barang yang mudah terbakar tapi tak bisa disulut/tersulut api (seperti kayu, kapas, kain, dll), ada zat yang mudah tersulut api dan terbakar (seperti bensin, gas LPG, dll).
Example sentence:

Gasoline and Hydrogen are flammable - Bensin dan Gas Hidrogen mudah tersulut api

Cotton and Wood are combustible - Kapas dan Kayu adalah bahan yang mudah terbakar

Note from asker:
terimakasih pak.
Something went wrong...
546 days

mudah terbakar (normaL) & mudah terbakar (kondisi tertentu)

flamability: mudah terbakar dalam kondisi normal

combustibility: mudah terbakar jika syarat/zat yang dapat membuatnya terbakar mengenainya
Something went wrong...
Term search
  • All of ProZ.com
  • Term search
  • Jobs
  • Forums
  • Multiple search